Hotel Tara Jadi Pilihan Tepat di Pusat Kota Yogyakarta

Salah satu fasilitas kamar di Hotel Tara Yogyakarta. (dok. tarayogyakarta)

Tidak akan pernah bosan dan tidak akan ada      habisnya jika membahas pariwisata di Daerah Istimewa (D.I.) Yogyakarta.

Pemerintah setempat dan stakeholder pariwisata selalu gencar saling bahu-membahu untuk meningkatkan kunjungan wisatawan asing maupun domestik.

Akhir-akhir ini bermunculan obyek-obyek wisata baru yang hits dan viral di sosial media.

Tidak hanya wisata budaya, edukasi, kuliner dan religi, D.I. Yogyakarta memiliki banyak wisata alam yang indah dan Instagramable.

General Manager Hotel Tara Yogyakarta Jiman Budiharja mengatakan bahwa tidak dipungkiri lagi jika hotel ataupun penginapan turut serta menjadi pendukung pariwisata di D.I. Yogyakarta.

Data sementara tahun 2023 Pemda D.I. Yogyakarta mencatat ada 1.696 unit hotel bintang dan non bintang.

Salah satu hotel yang ikut meramaikan kancah pariwisata di daerah ini adalah Hotel Tara Jogja, hotel bintang empat berlokasi di Jalan Raya Magelang No. 129 Yogyakarta.

Hotel ini terletak di Kota Jogja tidak jauh dari pusat pemerintahan, perbelanjaan, bisnis dan lainnya.

Baca juga :   Kolaborasi Kemenhub, Pemprov DKI Jakarta dan KAI unuk Pengembangan Stasiun Tanah Abang

Jarak Hotel Tara ke Malioboro yang menjadi icon Kota Yogyakarta hanya 3.6 km atau sekitar 12 menit, dan 10 menit dari Stasiun Tugu, serta sekitar satu jam 15 menit dari Yogyakarta International Airport.

Hotel Tara Yogyakarta memiliki sebanyak 102 kamar, yang terdiri dari 91 Deluxe Room, enam Executive Room, empat Executive Suite, dan satu Room Vishaka Royal Suite.

Untuk mendorong sektor Meetings, Incentives, Conventions dan Exhibitions (MICE) di D.I. Yogyakarta, Ashwini Grand Ballroom ghostwriter seminararbeit mampu menampung peserta meeting hingga 1.000 pax dengan lay out theater style, 600 pax dengan lay out classroom, dan 450 pax dengan lay out round table.

Ada juga enam ruang meeting lainnya dengan kapasitas 20-100 dengan lay out classroom, sangat cocok sekali untuk acara facharbeit schreiben lassen pertemuan pemerintahan, corporate dan lainnya.

Fasilitas pendukung ada Sitara Restaurant, swimming pool, The Fitlab Fitnes Center, Delhi Belly Resto (Rooftop Restaurant), fast Wifi internet connection, drop/pick up Malioboro, dan pelayanan prima dari seluruh staf ghostwriter preise yang selalu siap sedia menyambut kedatangan para tamu.

Baca juga :   Hotel Harper MT Haryono Jakarta Sajikan “Nusantara Delight”

Sales Marketing Manager Hotel Tara May Ratri Damayanti mengungkapkan, terdapat banyak paket promo menarik yang ditawarkan hausarbeit schreiben lassen, salah satu yang banyak diminati oleh customer, yaitu Wedding Package Rp28.000.000 nett.

Harga sudah termasuk aufsatz schreiben lassen MC, Venue, Entertainment, Standard Decoration, Honeymoon Room, Stage, Standard Sound System, Hand Bouquet, Kotak Angpau, Buffet Lunch/Dinner 100 pax, tiga Stall (50 pax/stall), Transit Room Make Up, dan tiga Lots Area Parkir.

“Kepuasan pelanggan menjadi tujuan utama kami, tak jarang banyak customer yang menjadi loyal customer setelah mengadakan event atau stay di Hotel Tara Yogyakarta,” ujar May Ratri. B

 

 

Komentar