Konektivitas Enggano Pulih dengan Distribusi BBM dan Logistik Lancar
Salah satu armada yang dioperasikan oleh PT Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry (Persero), yakni KMP Pulo Tello yang beroperasi melayani rute...
Pelni Cabang Makassar Tingkatkan Layanan Muatan Logistik
PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) Cabang Makassar terus memainkan peran strategis sebagai tulang punggung transportasi laut dan logistik di wilayah Indonesia Timur, termasuk wilayah...
KM Labobar Lanjutkan Pelayaran Pascakandas di Tual Maluku
PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) menyampaikan permintaan maaf kepada seluruh penumpang atas insiden kandasnya Kapal Motor (KM) Labobar di Pelabuhan Tual, Maluku yang menyebabkan...
KMP Pulo Tello Berhasil Uji Coba Olah Gerak di Tengah Kendala Sedimentasi
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Ditjen Hubla Kemenhub) melalui KSOP Kelas III Pulau Baai Bengkulu terus melakukan langkah percepatan untuk mengatasi kendala transportasi...
Pelindo Perkuat Kolaborasi Internasional
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo sukses menggelar ASEAN Ports and Logistics 2025, yakni kegiatan konferensi tahunan pada bidang kepelabuhanan, pelayaran dan transportasi logistik...
Dirjen Hubla Optimistis Pembukaan Alur Pelabuhan Pulau Baai Bengkulu Tercapai Sebelum Tenggat Inpres 12/2025
Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Dirjen hubla Kemenhub) Muhammad Masyhud menyatakan optimistis proses pembukaan alur Pelabuhan Pulau Baai, Bengkulu, dapat diselesaikan sebelum batas...
ASDP Gandeng Pelindo Luncurkan Vending Machine UMK di Pelabuhan Ajibata
PT Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry (Persero) bersama PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) meluncurkan vending machine UMK (Usaha Mikro Kecil) di Pelabuhan...
Ditjen Hubla Periksa Kelaiklautan 17 Kapal Jelang Pembukaan Alur Pelabuhan Pulau Baai
Menjelang pembukaan alur pelayaran Pelabuhan Pulau Baai Bengkulu pada awal Juli 2025, Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Ditjen Hubla Kemenhub) melalui Kantor Kesyahbandaran...
KKP Tingkatkan Pelabuhan Jadi Etalase Ekonomi Perikanan Aman dan Nyaman
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) meningkatkan peran pelabuhan perikanan sebagai etalase ekonomi yang aman dan nyaman.
Menurut Direktur Jenderal Perikanan Tangkap KKP Lotharia Latif, pelabuhan...
Libur Sekolah Dongkrak Penyeberangan ASDP hingga Catat 558.000 Tiket Diskon Terjual
PT Angkutan Sungai, Dnaau dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry (Persero) mencatat lonjakan signifikan dalam pergerakan penumpang dan kendaraan selama masa liburan sekolah.
Hingga 28 Juni...









