Jurus Kemenhub Perkuat Perlindungan Maritim di Selat Malaka – Singapura
Selat Malaka dan Selat Singapura menjadi salah satu jalur pelayaran yang sangat strategis.
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terus berkomitmen mengemban aspek keselamatan pelayaran dan perlindungan lingkungan...
Resmi Kemenhub Luncurkan Inaportnet AS Operator
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Laut secara resmi meluncurkan dan mensosialisasikan Modul Inaportnet As Operator (Inaops) di Movenpick Hotel Jakarta City Centre,...
Indonesia Berpartisipasi Aktif Wujudkan Sektor Penerbangan Berkelanjutan, Tangguh dan Inklusif di Asia dan Pasifik
Indonesia melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud) Kementerian Perhubungan menghadiri 59th Conference of Directors General of Civil Aviation, Asia and Pacific Region 2024 yang dilaksanakan...
Kemenhub Gelar Sosialisasi Penerapan Unclos 1982
Sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, Indonesia memiliki peran yang sangat krusial dalam menjaga keberlanjutan dan keamanan wilayah lautnya.
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal...
Indonesia Promosikan Kemajuan Perkeretaapian di Global Rail Transport Infrastructure & Exhibition 2024
Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan bekerja sama dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Abu Dhabi, turut serta dalam ajang bergengsi Global Rail Transport Infrastructure...
Indonesia – Malaysia Cari Solusi Minimalisir Penangkapan Nelayan Tradisional di Perairan Perbatasan
Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kuala Lumpur melalui Atase Perhubungan Republik Indonesia mengadakan Workshop bertajuk Addressing the Challenges Faced by Indonesian Seafarers Working...
Indonesia Dukung Program ICAO Turunkan Emisi CO2 dari Sektor Penerbangan
Indonesia melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) hadir dalam pertemuan 2024 ICAO Long-Term Global Aspirational Goal (LTAG) Stocktaking di Kantor Pusat ICAO Montreal, Kanada pada 7...
IMO Setujui Penetapan Pulau Nusa Penida dan Gili Matra di Selat Lombok sebagai PSSA
Penetapan Pulau Nusa Penida dan Gili Matra di Selat Lombok sebagai Particularly Sensitive Sea Area (PSSA) oleh International Maritime Organization (IMO) menjadi misi utama...
Penyelenggaraan Sail To Indonesia Goes To BMTH Didukung Menhub
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengapresiasi dan mendukung penyelenggaraan Sail to Indonesia Goes to Bali Maritime Tourism Hub (BMTH), yang diinisiasi PT Pelindo.
Bahkan, Menhub...
Pasar Layanan Pesawat Terbang di Asia Pasifik akan Naik Dua Kali Lipat dalam 20...
Pasar layanan untuk pesawat komersial di kawasan Asia Pasifik akan meningkat dua kali lipat nilainya dari US$52 miliar saat ini, menjadi US$129 miliar pada...









