Angkasa Pura Airports Tanam Pohon Penahan Abrasi di Wilayah Kawasan Penyangga Bandara
Angkasa Pura AirportsĀ bersama sejumlah instansi melakukan kegiatan penanaman pohon penahan abrasi di tiga wilayah kawasan penyangga Bandara Internasional Yogyakarta (Yogyakarta International Airport/YIA).Kegiatan ini dilaksanakan...
Kemenhub Terbitkan Empat Surat Edaran Aturan Baru Syarat Perjalanan Dalam Negeri
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menerbitkan empat Surat Edaran (SE) Pelaksanaan Perjalanan Orang Dalam Negeri Pada Masa Pandemi Covid-19.SE ini terbit menyesuaikan dengan terbitnya SE Satgas...
Ditjen Hubdat dan PT ASDP Indonesia Ferry Kerja Sama Pemanfaatan Pelabuhan Ajibata dan Ambarita
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan PT ASDP Indonesia Ferry menandatangani perjanjian Kerja Sama Pemanfaatan Operasional Barang Milik Negara (KSPO BMN) Pelabuhan...
Penawaran Obligasi dan Sukuk KAI Diminati Investor
Penerbitan Penawaran Umum Berkelanjutan (PUB) Obligasi dan Sukuk Ijarah PT Kereta Api Indonesia (KAI) Tahap I/2022 diminati investor hingga mendapatkan kelebihan permintaan atau oversubscribed...
Tol Laut Turut Mobilisasi Minyak Goreng Kemasan Rakyat di Indonesia Timur
Kapal tol laut turut memobilisasi minyak goreng kemasan rakyat ke wilayah Indonesia Timur.Sebanyak 1.200 Ton atau sekitar 1,3 juta liter minyak goreng kemasan diangkut...
Penarikan Penerimaan Negara dari Pelabuhan Harus dengan Tata Kelola yang Baik
Penarikan penerimaan negara dalam bentuk Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang didapat dari pengusahaan di kawasan pelabuhan harus dilakukan secara Good Corporate Covernance (GCG...
Pemberlakuan Tarif Baru Ojol Diundur Untuk Tambah Waktu Sosialisasi
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menetapkan penyesuaian aplikator terhadap tarif dapat dilakukan paling lambat 25 hari kalender sejak Keputusan Menteri (KM) Perhubungan Nomor KP 564 Tahun...
Perguruan Tinggi dan Swasta Harus Terus Gali Peluang dan Tantangan Kendaraan Tanpa Awak
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mendorong perguruan tinggi dan pihak swasta untuk terus menggali peluang dan tantangan menghadirkan kendaraan otonom di Indonesia.āTerdapat sejumlah...
Kemenhub Lakukan Rekonsiliasi Klasifikasi Kapal Berbendera Indonesia Dan Sertifikasi Garis Muat Kapal
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) cq Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melalui Direktorat Perkapalan dan Kepelautan mengadakan rekonsiliasi kegiatan klasifikasi kapal berbendera Indonesia dan sertifikasi garis muat...
Kemenhub Resmi Serahkan Pemanfaatan Lahan Reklamasi KSOP Gresik Ke PT Petrokomia Gresik
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) cq Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melakukan penandatanganan Perjanjian Penggunaan dan Pemanfaatan Lahan Reklamasi Tahap V Pelabuhan Gresik.Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kemenhub...